Mini Lokakarya Bulanan Lintas Program
Pada tanggal 18 April telah dilaksanakan Minilok bulanan di Ruang pertemuan UPTD Puskesmas Jetis, meskipun menjelang hari raya minilok dilaksanakan dengan semangat oleh seluruh karyawan UPTD Puskesmas Jetis. Minilok dipimpin oleh Kepala Puskesmas, dibuka dengan sambutan, dilanjutkan dengan pemaparan kinerja teman-teman progress tribulan, selanjutnya dilakukan diskusi dan ditutup.